Tiga buah kardus bekas berbentuk kubus mempunyai volume 6.859cm³,13.824cm³ dan 79.507cm³,jika ketiga kardus tersebut ditumpuk, berapa tinggi kardus tersebut?​

Posted on

Tiga buah kardus bekas berbentuk kubus mempunyai volume 6.859cm³,13.824cm³ dan 79.507cm³,jika ketiga kardus tersebut ditumpuk, berapa tinggi kardus tersebut?​

Jawaban Terkonfirmasi

Jawab:

Tinggi ketiga kardus tersebut adalah 86 cm.

Penjelasan dengan langkah-langkah:

Diketahui :

V1 = Volume kubus 1 =  6.859 cm³

V2 = Volume kubus 2 = 13.824 cm³

V3 = Volume Kubus 3 = 79.507 cm³

Ditanyakan :

t = Tinggi ketiga kubus = …

Penyelesaian :

t = t1 + t2 + t3

Volume kubus = S x S x S = S³

Tinggi kubus = S

S=sqrt[3]{V}

(1) Hitung tinggi kubus 1 (t1) :

t1=sqrt[3]{6.859}

t1 = 19 cm

(2) Hitung tinggi kubus 2 (t2) :

t2=sqrt[3]{13.824}

t2 = 24 cm

(3) Hitung tinggi kubus 3 (t3) :

t3=sqrt[3]{79.507}

t3 = 43 cm

(4) Total tinggi ketiga kubus (t) :

t = 19 cm + 24 cm + 43 cm

t = 86 cm

Pelajari Materi Lebih Lanjut Pada :  

#BelajarBersamaBrainly