Tiga cara memersuasi khalayak melalui pidato persuasif yaitu
Tiga cara memersuasi khalayak melalui pidato persuasif adalah ETIKA, EMOSI, DAN LOGIKA.
Pembahasan
Pidato persuasif adalah salah satu pidato yang digunakan untuk menyampaikan saran, ajakan, atau bujukan kepada masyarakat atau lawan bicara utnuk menyetujui suatu gagasan yang ditawarkan atau melakukan suatu tindakan secara sukarela.
Terkait pidato persuasi, terdapat tiga cara yang dapat digunakan untuk memersuasi khalayak melalui pidato persuasi. Ketiga cara tersebut adalah etika, emosi, dan logika.
Etika adalah cara memersuasi yang bertitik tolok pada adab kesopan santunan yang berlaku di masyarakat
Emosi adalah cara memersuasi yang bertitik tolok pada kesatuan perasaan yang terjadi di antara orator dan pemirsa.
Logika merupakan cara memersuasi yang bertitik tolok pada nalar dan cara berpikir yang obyektif.
Pelajari lebih lanjut
Pada materi ini, kamu dapat belajar tentang pidato persuasi:
Detil jawaban
Kelas: VII
Mata pelajaran: Bahasa Indonesia
Bab: Bab 10 – Pidato
Kode kategori: 7.1.10
Kata kunci: persuasi, pidato