Titik A(-2,-3) bergeser ke kanan sebanyak 3 satuan dan kebawah sebanyak 2 satuan maka koordinat titik A sekarang berada pada……

Posted on

Titik A(-2,-3) bergeser ke kanan sebanyak 3 satuan dan kebawah sebanyak 2 satuan maka koordinat titik A sekarang berada pada……

Titik A (-2,-3) -> A' (x', y'), dengan Translasi = (3,-2)

sehingga,

A (-2,-3) -> A' (-2 + 3, -3 -2) -> A' (1,-5)

Secara logika,

Titik A (-2,-3) -> x = -2, y = -3

titik x digeser ke kanan sebanyak 3 kali, jadi -2 + 3 = 1

titik y digeser ke bawah sebanyak 2 kali, jadi -3 – 2 = -5

Jadi = A' (1, -5)