Titik(0,-1) terhadap hiperbola 2x²-5y²-4x-10y-23=0

Posted on

Titik(0,-1) terhadap hiperbola 2x²-5y²-4x-10y-23=0

Jawaban Terkonfirmasi

Substitusi (0,-1) ke persamaan hiperbola
jika hasilnya positif, ia di luar hiperbola
jika hasilnya 0, ia tepat di hiperbola
jika hasilnya negatif, ia di dalam hiperbola

2x²-5y²-4x-10y-23 = 0

2(0) – 5(1) – 4(0) – 10(-1) – 23 = -18 < 0

karena hasilnya (-) maka titik tersebut terletak di dalam hiperbola ✔️

semoga jelas dan membantu

2x²-5y²-4x-10y-23=0 titik (0,-1)
2(0)² – 5(-1)² – 4(0) – 10(-1) -23 ….. 0
0 – 5 – 0 + 10 -23 ….. 0
-28 + 10 …… 0
-18 …… 0
-18 < 0

ada 3 syarat titik
1. a > 0
Titik terletak di luar hiperbola (lingkaran).
2. a = 0
Titik terletak pada hiperbola (lingkaran).
3. a < 0
Titik terletak di dalam hiperbola (lingkaran).

maka, titik (0,-1) terletak didalam parabola

semog membantu