Tokoh islam di indonesia dan peninggalannya
Jawaban:
kerajaan Islam masuk ke nusantara pada abad ke-13 ketika kerajaan Hindu Budha mengakhiri masa kejayaannya.
Berkembangnya kerajaan-kerajaan Islam di Indonesia didukung dengan adanya lintas perdagangan laut
Banyak pedagang-pedangan Islam dari berbagai negara yang mengunjungu nusantara, mulai dari Persia, Arab, India, hingga Tingkok
Berikut ini merupakan beberapa tokoh sejarah yang terkenal pada masa kerjajaan Islam di Indonesia, yaitu:
1. Sultan Hasanuddin
2.Sultan Iskandar Muda
3.Raden Patah
4. Sultan Ageng Tirtayasa
5.Sultan Agung Hanyokrokusumo