Tolong bantu saya untuk menjawab nya ​

Posted on

Tolong bantu saya untuk menjawab nya ​

Tolong bantu saya untuk menjawab nya ​

Jawaban:

Bagian 1

nomor: 1

Lingkungan: keluarga

Upaya yang telah dilakukan:

a) Tidak mengandalkan emosi jika sedang bertengkar dengan keluarga

b) Membantu keluarga dalam hal rumah seperti memasak, menyapu, mengepel, dll

c) Menuruti apa kata orang tua agar tidak terjadi pertengkaran antara keluarga

Nomor: 2

Lingkungan: Sekolah

Upaya yang telah dilakukan:

a) Membantu teman yang kesulitan saat mengerjakan tugas atau memahami materi

b) Saling gotong royong membersihkan sekolah saat diadakan kerja bakti

c) Mengingatkan teman yang salah agar meminta maaf dan supaya tidak terjadi masalah yang lebih serius

Nomor: 3

Lingkungan: Masyarakat

Upaya yang telah dilakukan:

a) Melerai pertengkaran atau tidak membuat ulah agar tidak terjadi maslaah serius

b) Menolong warga sekitar yang sedang kesusahan seperti memberikan sumbangan beras ke masyarakat yang membutuhkan

c) Mau mengikuti gotong royong agar ikut menjaga kebersihan lingkungan sekitar

Bagian 2

Nomor: 1

Hal-hal yang belum dapat dilakukan: memaafkan orang yang berbuat salah kepada kita

Penyebab: Memiliki rasa amarah tersendiri untuk membalas dendam

Usaha untuk memperbaiki diri: berusaha untuk menghilangkan ego yang membuat amarah menjadi memuncak dan berusaha menghilangkan dendam yang ada

Nomor: 2

Hal-hal yang belum dapat dilakukan: mengikuti aktivitas gotong royong secara teratur

Penyebab: malas

Usaha untuk memperbaiki diri: Berusaha untuk mengikuti gotong royong tersebut dengan pikiran bahwa kita juga harus ikut andil dalam menjaga kebersihan lingkungan yang kita tinggali

Nomor: 3

Hal-hal yang belum dapat dilakukan: melerai orang yang memiliki masalah

Penyebab: takut terseret dalam masalah

Usaha untuk memperbaiki diri: melerai orang bertengkar dengan mencari terlebih dahulu apa akar dari masalah baru jika memang benar-benar sudah tau baru akan dilerai

Nomor: 4

Hal-hal yang belum dapat dilakukan: Meredam amarah terhadap keluarga

Penyebab: Perasaan marah serta tak terima

Usaha untuk memperbaiki diri: berusaha untuk sebisa mungkin meredam emosi dan mengajak anggota keluarga tsb untuk menyelesaikan masalah dengan kepala dingin

Nomor: 5

Hal-hal yang belum dapat dilakukan: Tidak membantu teman yang kesusahan dalam hal pelajaran

Penyebab: takut bersosialisasi

Usaha untuk memperbaiki diri: Berusaha menghilangkan rasa malu terhadap bersosialisasi kepada orang lain, dan juga berusaha untuk tidak malu saat berbicara dengan lawan berbicara yang tidak kita kenal

Penjelasan:

Maaf jika ada yang typo, mohon jadikan jawaban terbaik yaa. Semangat belajar!