Tolong berikan penjelasan yang detail yaa

Posted on

Seorang pedagang memiliki barang yang dijual dengan harga Rp126.000,00. Jika dari harga tersebut pedagang mendapat keuntungan 5%. Tentukan harga pembelian barang
A. Rp 120.000,00  
B. Rp 100.000,00
C. Rp 80.000,00
D. Rp 60.000,00
E. Rp 40.000,00

Tolong berikan penjelasan yang detail yaa

Jawaban:

Penyelesaian :

  • harga jual = 126.000
  • keuntungan = 5%

sf : harga : beli = frac{100}{100 + u} times harga : jual

sf : harga : beli = frac{100}{100 + 5} times 126.000

sf : harga : beli = frac{100}{105} times 126.000

sf : harga : beli = frac{12.600.000}{105}

sf : harga : beli = underline{{ red { sf 120.000 : (A)}}}

Diketahui :

  • Harga jual barang Rp126.000
  • Mendapat keuntungan 5%

Ditanya :

  • Harga pembelian barang

Jawab

Hb  sf = frac{100}{100 : + : % untung} : times harga : jual

 sf = frac{100}{100 + 5} times 126.000

 sf = frac{100}{105} times 126.000

 sf = frac{12.600.000}{105}

 {sf{ blue{ bold { =(A.) : 120.000 : }}}}

Maka, harga pembelian barang tersebut adalah Rp 120.000 (A.)