Tolong buat kan karangan tentang peduli Semeru, buat 3 paragraf dan judul, mau di kumpulkan ini​

Posted on

Tolong buat kan karangan tentang peduli Semeru, buat 3 paragraf dan judul, mau di kumpulkan ini​

Jawaban:

Salah satu andalan wisata Provinsi Jawa Timur adalah Gunung Semeru dengan puncaknya yang terkenal, Mahameru. Gunung Semeru berada antara Kabupaten Malang dan Kabupaten Lumajang, Jawa Timur. Gunung ini merupakan gunung tertinggi ketiga di Indonesia dengan ketinggian 3.676 meter dari permukaan laut (mdpl).

Pemandangan Gunung Semeru sangat memesona di pagi hari. Sinar matahari membuat gunung tampak permai dan hujau. Setelah melewati gapura 'Selamat Datang', sepanjang lereng bukit banyak ditumbuhi bunga edelweis yang putih dan indah. Setelah berjalan sejauh 5km, di Watu Rejeng terdapat batu terjal yang sangat indah. Pemandangan sangat elok ketika melihat ke arah lembah dan bukit yang dirumbuhi dengan pohon pinus dan cemara.

Sesampainya di Ranu Kumbolo, terdapat danau yang airnya sangat jernih dan banyak ikannya. Pemandangannya sangat indah di pagi hari. Cahaya matahari bertebaran di sela-sela bukit.

Banyak pendaki yang mendirikan kemah di pinggir danau di Ranu Kombolo. Menikmati pagi dengan pemandangan yang indah. Kadang tampak burung belibis liar mencari makan di sekitar danau. Tampak kijang berlarian di sela-sela pohon pinus dan cemara. Kadang kepulan asap dari puncak Gunung Semeru di atas bukit-bukit. Pemandangan padang rumput Oro-oro Ombo pun sangat luar biasa eloknya, karena dikelilingi bukit-bukit dan ditumbuhi pohon pinus yang tertata rapi.

Penjelasan:

#semoga membantu

#maaf jika ada kesalahan