Tolong dijawab dengan benar dan detail yaa
Gaya Gravitasi adalah gaya tarik menarik dua buah benda yang mempunyai massa M dan m dan dipisahkan dengan jarak r. Secara matematis dapat ditulis menjadi :
Dengan G = 6,673 × 10⁻¹¹ Nm²/kg²
Maka, gaya gravitasi benda A dan benda B :
Disisi lain, gaya gravitasi benda B dan benda C :
Arah F₁ dan F₂ berlawanan, maka kita bisa mencari ΣF nya. ΣF nya akan dirasakan di benda B. Karena benda B tidak mengalami gaya gravitasi, maka ΣF = 0
ΣF = 0
F₁ – F₂ = 0
F₁ = F₂
Hal ini mungkin saja terjadi, jika massa benda A dikali kuadrat jarak benda A dengan benda B sama dengan massa benda C dikali kuadrat jarak benda B dengan benda C
Jadi, benda B tidak mengalami gaya gravitasi jika massa benda A dikali kuadrat jarak benda A dengan benda B sama dengan massa benda C dikali kuadrat jarak benda B dengan benda C.