a. libur sekolah
b. pulang sekolah
c. libur panjang sekolah
d. apabila sedang bermasalah
Tolong jawaban soal ini, Penjelajahan sebaiknya dilaksanakan pada waktu ….
Kelas: 8
Mapel: Penjaskes
Kategori: Penjelajahan
Kata Kunci: waktu penjelajahan
Kode: 8.22.18
c. libur panjang sekolah
Penjelajahan adalah sebuah kegiatan yang dilakukan di luar kelas, baik di alam terbuka ataupun di daerah perkampungan sekitar sekolah yang bertujuan untuk mengenalkan pada lingkungan, mengembangkan toleransi dengan masyarakat di jalur penjelajahan, mengembangkan kerja sama, meningkatkan tanggung jawab, dan meningkatkan kepedulian dengan orang lain dan lingkungan. Waktu yang tepat melakukan penjelajahan adalah ketika waktu libur sekolah yang panjang karena salah satu tujuan adalah mengisi waktu luang/kosong seperti libur panjang sekolah.
soal-soal lain untuk belajar materi penjelajahan: brainly.co.id/tugas/15853658