Tolong susun huruf ini menjadi perkataan dalam english..t.q
PEAT SUREMEA
Jawaban Terkonfirmasi
Frasa benda yang terbentuk dari huruf acak tersebut ialah tape measure; Artinya dalam bahasa Indonesia ialah meter ukur.
PEMBAHASAN
Selain meter ukur (tape measure), kamu dapat menemukan benda-benda di garasi berikut ini beserta namanya dalam bahasa Inggris.
- Claw hammer [martil/palu]
- Wrench [kunci inggris]
- Paint can [kaleng cat]
- Ladder [tangga]
- Hose [pipa air]
- Work glove [sarung tangan (untuk bekerja)]
- Toolbox [kotak alat]
- Flower pot [pot bunga]
- Nail [paku]
- Screw [sekrup]
- Dustpan [pengki/serokan]
- Broom [sapu ijuk]
PELAJARI LEBIH LANJUT
Benda-benda di ruang makan:
Contoh soal materi:
DETAIL JAWABAN
Mapel: Bahasa Inggris
Kelas: 5
Materi: Things at Home (Benda-benda yang ada di rumah)
Kode Kategorisasi: 5.5.6
#TingkatkanPrestasimu