Tolong tidak menerima candaan ya,jangan ngasal​

Posted on

Tolong tidak menerima candaan ya,jangan ngasal​

Tolong tidak menerima candaan ya,jangan ngasal​

Jawaban:

1.) Gagasan utama adalah sebuah pernyataan yang menjadi inti pembahasan dalam suatu paragraf bacaan

2.) Gagasan utama biasanya terletak pada awal kalimat maupun akhir kalimat

3.) Terdapat tiga orang yang sedang merancang atau mendesain batik

4.) KBBI (Kamus Besar Bahasa Indonesia)

5.) Gagasan pokok dalam suatu bacaan

Penjelasan:

1.) Gagasan utama terdapat pada kalimat utama dalam setiap paragraf. Gagasan utama memiliki fungsi untuk mengembangkan gagasan pendukung pada suatu bacaan, agar berkembang.

2.) Gagasan utama ada yang terletak di awal kalimat maupun di akhir kalimat suatu paragraf. Jika gagasan utama terletak di tengah paragraf maka disebut paragraf deskripsi. Paragraf campuran adalah paragraf yang memiliki gagasan pokok di awal dan diakhir paragraf.

3.) Pada gambar terlihat jika terdapat 3 orang wanita yang sedang memegang batik sembari menghias atau mendesain dengan canting.

4.) KBBI adalah kamus bahasa resmi Indonesia yang disusun oleh Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa dan diterbitkan oleh Balai Pustaka.

5.) Gagasan pendukung dikembangkan oleh gagasan pokok atau gagasan utama yang memiliki peran penting dalam setiap paragraf suatu bacaan.

Jawaban:

2. kalimat pertama pada paragraf

3. ada 3 wanita yang sedang membuat batik

4.bahasa baku yang sesuai dengan Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI). Penggunaan bahasa dalam teks nonfiksi harus baku, formal, atau ilmiah

5. gagasan utama