Tugas 1 membaca teks makhluk di bumi ini
Pertanyaan
Amatilah
benda-benda yang ada di sekitar kalian, baik benda hidup maupun benda
mati. Apakah benda hidup dan mati saling bergantung? Berilah penjelasan
secara singkat!Cobalah
membuat pengelompokkan benda-benda tersebut, lalu diskusikan dasar
pengelompokkan yang kalian gunakan!Carilah
kata-kata yang maknanya sama dengan kata mengelompokkan!Hewan
termasuk dalam kelompok apa?Manusia
termasuk dalam kelompok apa?Ketika
benda-benda hidup dikelompokkan menjadi dua, yaitu tumbuh-tumbuhan
dan hewan, ada anggapan bahwa manusia adalah hewan yang dapat berfikir.
Apakah maksud ungkapan tersebut dan mengapa ada anggapan demikian?
Jawaban
Berdasar
hasil yang telah kami amati, benda hidup dan benda mati saling bergantung
satu sama lain. Dimana semua makhluk hidup di dunia ini pasti tidak bisa
hidup sendiri. Pastinya, benda hidup juga membutuhkan makanan dan ingin
berkembang biak. Yang berarti, secara tidak langsung benda hidup juga
membutuhkan benda mati untuk kelangsungan hidup benda hidup tersebut. Misalnya
benda mati seperti air, tanah dan oksigen. Dan benda hidup tersebut
memerlukan benda mati tersebut untuk perkembangbiakannya. Sementara itu,
benda mati juga membutuhkan benda mati contohnya saja tanah. Jika tidak
ada tumbuhan/tanaman di atas tanah tersebut, maka tanah tidak dapat
menanggulangi/melindungi jika adanya/derasnya terjangan hujan. Jadi,
inti dari hasil ini adalah benda mati dan benda hidup saling bergantung.Di
dalam pengelompokkan, kita dapat mengelompokkannya secara umum. Benda
hidup memiliki ciri-ciri tumbuh, bernafas, bergerak serta berkembang biak.
Namun, benda mati tidak memiliki ciri-ciri tersebut. Benda hidup
juga dibedakan menjadi 2 yakni vertebrata (bertulang belakang) dan avertebrata
(tidak bertulang belakang). Vertebrata meliputi manusia, burung,
kucing, katak dll, sedangkan avertebrata meliputi ubur-ubur,
kupu-kupu, laba-laba dll.Membagi,
memilah, menggerombolkan, menggolongkan, menghimpunkan, mengklasifikasikan
dan menyekutukan.Kelompok
makhluk hidup. Karena hewan juga bernafas, tumbuh, memerlukan makanan,
berkembang biak serta berreproduksi.Kelompok
makhluk hidup. Karena manusia juga bernafas, tumbuh dan berkembang,
memerlukan makanan, serta berfikir.Manusia
merupakan salah satu bagian dari benda hidup. Mengapa? Karena manusia juga
bernafas, tumbuh dan berkembang, memerlukan makanan, berreproduksi serta
berfikir. Namun ada yang memiliki anggapan bahwa manusia itu
hewan/binatang yang dapat berfikir karena manusia memiliki tulang
belakang/vertebrata. Sedangkan vertebrata tersebut merupakan salah satu
jenis hewan. Yang membedakan disini adalah, manusia memiliki akal namun
hewan/binatang tidak memiliki akal. Maka dari itu manusia merupakan
hewan yang berfikir? Dari pertanyaan nomor 6 ini dapat kita simpulkan, Mengapa
manusia merupakan binatang yang berfikir? Pertanyaan ini merupakan sindiran
pedas bagi kita. Karena, disamping manusia memiliki akal namun tidak
dapat digunakan dengan bijak/secara semestinya. Hal ini tentu sama seperti
hewan, dimana hewan memiliki akal namun tidak dapat menggunakannya secara
bijak. Jadi, kesimpulan pertanyaan nomor 6 adalah pertanyaan mengenai
Sikap, bagaimana kita (Manusia) memiliki akal dan harus digunakan secara
baik dan benar jika kita tidak ingin disebut sebagai MANUSIA ADALAH HEWAN
YANG BERFIKIR.