Tugas pimpinan produksi sebelum acara

Posted on

Tugas pimpinan produksi sebelum acara

  Pimpinan produksi adalah orang yang ditunjuk untuk mengorganisir pementasan suatu seni pertunjukan. Pimpinan produksi bertanggung jawab secara keseluruhan atas pelaksanaan dan keberhasilan produksi seni dipergelarkan.

Tugas pimpinan produksi sebelum acara atau pertunjukan seni dimulai yaitu :

1) Memperhitungkan segala kebutuhan secara terperinci.

2) Menyediakan kas (sebatas kemampuan) untuk pendanaan kegiatan.

3) Mengendalikan obsesi dan emosi dengan mementingkan logika dan nilai rasa.

4) Membuat jadwal kerja dan pembagian kerja yang mantap.

5) Konsultasi dengan orang yang lebih berpengalaman.

6) Mengukur kemampuan perorangan dan kelompok.

7) Membuat inventaris barang dan pihak yang bersinggungan.

Maaf kalo salah ya…