Tujuan pembabakan waktu
Jawaban:
A . memudahkan pengertian
B . mengetahui peristiwa sejarah secara kronologis
C . memenuhi persyaratan sistematika ilmu pengetahuan
D . memudahkan klasifikasi dalam ilmu sejarah
Semoga Membantu
Penjelasan:
Pembabakan waktu ialah pembagian waktu yang berfungsi untuk mengelompokkan peristiwa sejarah dari berbagai macam banyaknya zaman. tujuanya adalah untuk memudahkan kita untuk memahami pengertian dari zaman satu ke zaman yang lainnya.