Tulis pertanyaanmu di sini (pertanyaan simpel & jelas lebih cepat terjawab)jelaskan cara melakukan lemparan bawah dlm permainan rounders

Posted on

Tulis pertanyaanmu di sini (pertanyaan simpel & jelas lebih cepat terjawab)jelaskan cara melakukan lemparan bawah dlm permainan rounders

Jawaban Terkonfirmasi

Cara melakukan lemapran bawah dalam permainan rounders adalah.

  1. Awalah dilakukan dengan posisi salah satu kaki di depan dan kaki lainnya di belakang.
  2. Pegang bola dengan menggunakan salah satu tangan.
  3. Ayunkan tangan pemegang bola ke bawah belakang.
  4. Ketika akan melakukan lemparan, langkahkan kaki ke depan dan dibarengi dengan mengayunkan tangan pelempar ke depan dengan gerakan lecutan untuk menambah kekuatan laju bola.
  5. Gerakan akhir dilakukan dengan menarik atau melangkah kembali ke belakang.

Pembahasan

Rounders adalah olahraga yang temasuk dalam olahraga bola kecil. Secara geris besar, permainan rounders hampir menyerupai dengan permainan kasti. Permainan rounders dilakukan secara beregu. Terdapat dua regu yang saling berhadapan dalam setiap pertandingan dengan pemabgian regu pemukul dan regu penjaga. Dalam permainan rounders, terdapat beberapa teknik dasar yang harus dikuasai oleh setiap pemain. Salah satunya adalah teknik melempar bola.

Dalam permainan rounders, teknik melempar bola merupakan salah satu teknik yang penting terutama bagi regu penjaga. Dengan menguasai teknik melempar bola, regu penjaga dapat dengan mudah pemain lawan. Dalam permainan roundes, teknik melempar terdiri dari beberapa macam. Salah satunya adalah teknik melempar bola bawah. Cara melakukan teknik melempar bola bawah dalam permainan rounders adalah.

  1. Awalah dilakukan dengan posisi salah satu kaki di depan dan kaki lainnya di belakang.
  2. Pegang bola dengan menggunakan salah satu tangan.
  3. Ayunkan tangan pemegang bola ke bawah belakang.
  4. Ketika akan melakukan lemparan, langkahkan kaki ke depan dan dibarengi dengan mengayunkan tangan pelempar ke depan dengan gerakan lecutan untuk menambah kekuatan laju bola.
  5. Gerakan akhir dilakukan dengan menarik atau melangkah kembali ke belakang.

Pelajari lebih lanjut

1. Materi tentang teknik memukul dalam permainan rounders brainly.co.id/tugas/6431933

—————————–

Detil jawaban

Kelas: 9 SMP

Mapel: Penjaskes

Bab: Bab 3 – Permanainan Rounders

Kode: 9.22.3

Kata Kunci: teknik melempar bola bawah, permainan rounders.