Tuliskan 3 ciri-ciri teks laporan hasil percobaan
Ciri-ciri Teks Laporan Percobaan
1). Bahasa baku dan ilmiah. Umumnya, teks laporan percobaan menggunakan bahasa indonesia yang baik dan benar.
2).Disusun berdasarkan hasil percobaan. …
3).Terdapat fakta bukan opini.
4).Tersusun secara sistematis, lengkap, dan objektif.
#maaf jika salah
smngt bljrnya:)