tuliskan 5 informasi penting beserta kalimat pertanyaan dan juga jawabannya dengan judul ‘bagaimana jagung berkembang biak ‘ ​

Posted on

tuliskan 5 informasi penting beserta kalimat pertanyaan dan juga jawabannya dengan judul ‘bagaimana jagung berkembang biak ‘ ​

Jawaban:

Informasi penting :

– Tanaman jagung berkembangbiak dengan cara generatif, yaitu perbanyakan tanaman dengan menggunakan biji.

– Jagung berkembang biak dengan cara generatif (secara kawin) terjadi melalui proses penyerbukan dan pembuahan.

– Tanaman jagung yang dikembangbiakkan oleh petani, berasal dari menanam biji jagung.

– Setelah ditanam sekitar tiga sampai empat hari, bakal tanaman jagung akan muncul ke permukaan tanah.

– Setelah bakal tanaman jagung muncul ke permukaan tanah, tanaman jagung akan terus tumbuh dan berkembang.

Pertanyaan :

1. Bagaimana cara jagung berkembangbiak?

Jawaban : Dengan cara generatif.

2. Kapan bakal tanaman jagung muncul ke permukaan tanah?

Jawaban : Tiga sampai empat hari setelah ditanam.

3. Apa yang terjadi setelah bakal tanaman jagung muncul ke permukaan tanah?

Jawaban : Tanaman jagung akan terus tumbuh dan berkembang.

Maaf jika salah.