Tuliskan aturan barisan bilangan berikut ini,kemudian tentukan tiga suku berikutnya

Posted on

a) 4,9,7,12,10,15,13,18
b) 3,7,14,12,25,17,36,22
c) 1,-2,4,-8,16,-32,64
d) 6,-4,2,-2,0,-2,-2

Tuliskan aturan barisan bilangan berikut ini,kemudian tentukan tiga suku berikutnya

Jawab:

a.) 4, 9, 7, 12, 10, 15, 13, 18, 16, 21, 19, 24, …

Aturan : Pada suku ke-n dengan n genap, maka Un_{genap}=U_{n-1} +5

dan untuk suku ke-n dengan n ganjil, maka Un_{ganjil}=U_{n-1} - 2

b.) Cek gambar

c.) 1, -2, 4, -8, 16, -32, 64, -128, 256, -512, …

Karena barisan geometri dengan a = 1 dan r = (-2)

Un = a.r^{n-1} ; Un = (-2)^{n-1}

Penjelasan dengan langkah-langkah:

Gambar Jawaban