Tuliskan contoh manfaat mengmalkan nila nilai pancasila sila ke4​

Posted on

Tuliskan contoh manfaat mengmalkan nila nilai pancasila sila ke4​

Jawaban:

menciptakan kerukunan dan kedamaian,

menciptakan rasa tanggung jawab,

mempelajari kita untuk saling menghargai dan menghormati sesama manusia

Jawaban:

  1. Bisa menyadarkan warga Indonesia bahwa memaksakan kehendak kepada orang lain adalah tindakan yang tidak baik.
  2. Bisa menumbuhkan rasa kekeluargaan.
  3. Bisa lebih menghormati mufakat yang sudah dibicarakan secara bersama-sama.

Penjelasan:

Nilai-nilai yang ada di Pancasila adalah nilai-nilai yang tidak boleh luntur karena Pancasila sendiri adalah identitas dari bangsa Indonesia yang sudah sangat-sangat diperjuangkan oleh para pahlawan dahulu dengan penuh pengorbanan.

Sila keempat Pancasila berbunyi "Kerakyatan yang dipimpin oleh hikmat kebijaksanaan dalam permusyawaratan perwakilan". Sila ini salah satunya memuat berbagai kebijaksanaan dalam kegiatan musyarawah mufakat. Beberapa diantaranya:

  • Bisa menyadarkan warga Indonesia bahwa memaksakan kehendak kepada orang lain adalah tindakan yang tidak baik.
  • Bisa menumbuhkan rasa kekeluargaan.
  • Bisa lebih menghormati mufakat yang sudah dibicarakan secara bersama-sama.