Tuliskan fungsi manajemen inventory atau manajemen persediaan
Jawaban:
Manajemen persediaan (stock management) pada perusahaan dagang memiliki beberapa fungsi antara lain sebagai berikut:
1.Mengantisipasi adanya pesanan barang atau bahan baku yang tidak sesuai dengan kebutuhan yang diperlukan
2.Pesanan barang ke supplier dan barang yang datang atau diterima harus selalu diperhatikan dengan baik guna mencegah terjadinya ketidaksesuaian dengan apa yang dibutuhkan oleh perusahaan.
3.Mengantisipasi jika adanya barang atau bahan baku yang tidak terdapat di pasaran
SEMOGA BERMANFAAT….
FOLLOW YH….!!!