Tuliskan hadis yang menjadi dasar pelaksanaan Sujud Tilawah
Jawaban:
رواه أحمد ومسلم وابن ماجه]. Penjelasan: Diriwayatkan dari Abu Hurairah ra., ia berkata: Rasulullah saw bersabda: Apabila seseorang membaca ayat sajdah lalu ia sujud, maka menyingkirlah syaithan dengan menangis berkata: Sungguh celaka, manusia diperintah sujud lalu ia sujud, maka baginya surga