Tuliskan hal hal yang perlu diperhatikan dalam menulis teks eskposisi
-Mengumpulkan pendapat
– Menentukan fakta
– Memerlukan analisis
-Menggali sumber ide
-Fakta dan data untuk menjelaskan tema
-Penutup untuk menegaskan uraian sebelumnya
Hal-hal yang harus diperhatikan dalam menulis teks eksposisi adalah:
1. Mengumpulkan fakta dan pendapat.
2. Memerlukan analisis yang jelas.
3. Menggali sumber ide (berdasarkan penelitian dan pengamatan)
4. Tujuan memberi info sejelas mungkin.
5. Fakta dan data untuk menjelaskan tema teks.
6. Penutup sebagai penegas uraian.
Maaf jika ada kesalahan, semoga membantu 🙂