Tuliskan nama-nama lain gotong royong dalam berbagai daerah di Indonesia​

Posted on

Tuliskan nama-nama lain gotong royong dalam berbagai daerah di Indonesia​

Jawaban:

1. Gunung Gugur

Berasal dari Daerah Istimewa Yogyakarta

Memiliki makna kerja sosial yang dimana dilakukan secara berasama-sama guna dapat menyelesaikan sebuah pekerjaan yang tergolong berat.

2. Sambatan

Berasal dari pesisir Timur Jawa

Hal ini dikarenakan pada budayanya mereka saling membantu dalam kegiatan pencarian mata pencaharian, pembanguanan dan pemindahan rumah, pernikahan dan juga kematian.

3. Song Osong Lombhung

Berasal dari daerah Bangkalan, madura

Pada istilah ini berasal dari daerah dari sebuah lingkungan di Madura yang dimana mereka yang menjadi petani garam ketika mengumpulkan garam kemudian dikerjakan secara bersama-sama.

4. Ngayah

Berasal dari daerah Bali

Pada kondisi ini, kerja bakti yang biasanya dilakukan didaerah bali adalah semacam ritual dari kegamaan atauupun sebuah permasalahan terhadap adat yang berada dimasyarakat yang dimana kemudian memiliki sifat untuk tulus dan ikhlas seperti contonya disini adalah ngarap. Kemudian, konsepnya adalah kerja untuk sebuah persembahan yang kemudian hal ini disebut dengan istilah Karma Marga Yoga.

5. Pawoda

Berasal dari daerah Nusa Tenggara Timur

Kerja yang yang terdapat di daerah Nusa Tenggara TImur biasanya dilakukan dalm benuk pembangunan sebuah rumah yang dimana kemudian didalmnya tedapat sebuah upacara khusus seperti berpuasa dan juga kegiatan lainnya seperti pengukiran terhadap tiang pancang.

Penjelasan:

Maaf klo salah ;3

-Mapalus dari Minahasa

– Belale' atau Pengerih dari Kalimantan Barat

– Marsiadapari atau Siadapari atau Marsirimpa atau Marsirumpa dari Batak (Sumatera Utara)

– Ngacau Gelamai dari Bengkulu

– Alak Tau dari Suku Dayak Rindang Benua

– Nugal atau Najuk dari Kalimantan Barat

– Ngayah dari Bali

– Gemohing dari NTT

– Song-Osong Lombhung dari Madura

– Sambatan dari Gunung Kidul, Yogyakarta

– Mappalette Bola dari Sulawesi Selatan

– Grebuhan dari Gunung Kidul, Yogyakarta

– Liliuran dari Sukabumi, Jawa Barat

– Nyambungan Nyambungan dari Suku Baduy

– Alang Tulung dari Aceh

– Sabilulungan dari Jawa Barat

– Masohi dari Maluku

– Batobo dari Riau

– Kuriak dari Subang, Jawa Barat

– Ammosi dari Sulawesi Selatan

– Helem Foi Kenambai Umbai dari Papua