Tuliskan nilai-nilai yang terdapat pada masa periode 4
Jawaban:
Periode IV, periode ini menandakan bahwa meski sudah tidak ada lagi penjajah, bukan berarti perjuangan telah selesai. Kemerdekaan yang sudah didaptkan dengan banyak pengorbanan sudah seharusnya diisi dengan nilai-nilai positif yang sesuai dengan jiwa dan semangat 45. Fondasi dasar semangat juang saat ini adalah Pancasila, Proklamasi Kemerdekaan 17 Agustus, dan UUD 1945.
Dengan demikian, ada empat periode semangat kebangsaan, yaitu periode I masa sebelum pergerakan nasional, periode II masa pergerakan nasional, periode III masa proklamasi dan perang, periode IV masa perjuangan mengisi kemerdekaan.