Tuliskan perbedaan baliho ,billboord ,spanduk ,poster,brosur ,dan katalong .

Posted on

tolong di jawab dong kk ..

Tuliskan perbedaan baliho ,billboord ,spanduk ,poster,brosur ,dan katalong .

Jawaban:

Perbedaan baliho, billboard, spanduk, poster, brosur, dan katalog akan dijabarkan di bawah ini.

Pembahasan

BALIHO

Baliho adalah suatu sarana atau media berpromosi yang mempunyai unsur memberitakan informasi event atau kegiatan yang berhubungan dengan masyarakat luas, selain itu baliho juga digunakan untuk mengiklankan suatu produk baru. Dikenalnya baliho merupakan hasil dari kemajuan ilmu pengetahuan dan teknologi khususnya mesin cetak digital yang semakin canggih

BILLBOARD

Billboard adalah bentuk promosi iklan yang berada pada ruangan terbuka dengan ukuran besar. Bisa disebut juga billboard adalah bentuk poster dengan ukuran yang lebih besar yang diletakkan tinggi di tempat tertentu yang ramai dilalui orang. Papan reklame yang berbentuk bidang dengan bahan terbuat dari kayu, logam, fiberglas, kain, kaca, plastic, dan sebagainya yang pemasangannya berdiri sendiri, menempel bangunan dengan konstruksi tetap, dan reklame tersebut bersifat permanen. Jadi papan iklan iklan di atas toko pun masuk kategori.

Contoh ukurannya :

6m x 12m , 12m x 6m

5m x 10m , 10m x 5m

SPANDUK

Spanduk adalah salah satu media yang ada sebuah kain rentang yang berisi propaganda, slogan atau juga berita yang juga perlu diketahui oleh umum. Biasanya ukuran spanduk adalah memanjang horizontal.

Contoh ukuranya :

90 x 600 cm, 90 x 500 cm

115 x 500 cm, 100 x 700 cm

POSTER

Poster merupakan salah satu media publikasi yang terdiri atas tulisan, gambar ataupun kombinasi antar keduanya dengan tujuan memberikan informasi kepada khalayak ramai. Pengaplikasiannya dengan ditempel di dinding atau permukaan datar lainnya dengan sifat mencari perhatian mata sekuat mungkin. Karena itu poster biasanya dibuat dengan warna-warna kontras dan kuat.

Contoh ukuran:

50 cm x 70 cm

Kertas: ivory 210 gr

Finishing: uv glossy

BROSUR

Brosur (Leaflet) adalah Lembaran kertas berukuran kecil mengandung pesan tercetak untuk disebarkan kepada umum sebagai informasi mengenai suatu hal atau peristiwa.

Contoh ukuran :

10 cm x 15 cm

KATALOG

Memuat informasi yang lebih lengkap dibanding brosur, sangat tepat untuk mempromosikan produk dengan jumlah banyak, dengan disertai harga produk, promosi produk dan info diskon

Penjelasan: Semoga Bermanfaat

Jawaban:

####Spanduk

####

Spanduk adalah salah satu media yang ada sebuah kain rentang yang berisi propaganda, slogan atau juga berita yang juga perlu diketahui oleh umum. Biasanya Ukuran Spanduk adalah memanjang horizontal,

contoh ukuranya

90 x 600 cm, 90 x 500 cm

115 x 500 cm, 100 x 700 cm

####Billboard

####

Billboard adalah bentuk promosi iklan yang berada pada ruangan terbuka dengan ukuran besar. Bisa disebut juga billboard adalah bentuk poster dengan ukuran yang lebih besar yang diletakkan tinggi di tempat tertentu yang ramai dilalui orang. Ukuran:

6m x 12m , 12m x 6m

5m x 10m , 10m x 5m

dan ukuran besar lainnya.

####Poster

####

Poster merupakan salah satu media publikasi yang terdiri atas tulisan, gambar ataupun kombinasi antar keduanya dengan tujuan memberikan informasi kepada khalayak ramai

Ukuran:

50 cm x 70 cm

Kertas: ivory 210 gr

Finishing: uv glossy

####Brosur atau leaflet

####

Leaflet atau Brosur adalah Lembaran kertas berukuran kecil mengandung pesan tercetak untuk disebarkan kepada umum sebagai informasi mengenai suatu hal atau peristiwa.

baliho

Baliho merupakan salah satu publikasi yang berlebih-lebihan ukurannya agar menarik perhatian masyarakat (biasanya dengan gambar yang besar di tempat-tempat ramai).

####katalog####

Katalog adalah daftar koleksi sebuah pusat dokumentasi atau beberapa pusat dokumentasi yang disusun menurut sistem tertentu.[

Penjelasan: