Tuliskan potensi sumber daya alam di Benua Asia
Jawaban:
Asia Tengah terkenal dengan hasil utamanya yaitu gandum, kapas, dan buah-buahan. Sedangkan Asia Barat adalah penghasil utama beras dan kopi. Hasil-hasil pertambangan yang menonjol di Benua Asia adalah minyak bumi.
Penjelasan:
Jawaban:
-pertanian
daerah pertanian potensial di benua Asia terdapat di daerah sekitar lembah sungai besar di Asia Tenggara banyak negara-negara yang menghasilkan padi terutama Myanmar Thailand Vietnam dan Indonesia sedangkan Asia bagian Selatan yang memiliki hasil padi adalah India Bangladesh dan Pakistan Selain itu dia juga memiliki sumber daya alam seperti sorgum gandum dan kapas kemudian di Asia Tengah terkenal dengan hasil utamanya yaitu gandum kapas dan buah-buahan sedangkan Asia Barat adalah penghasil utama beras dan kopi
-pertambangan
hasil hasil pertambangan yang menonjol di benua Asia adalah minyak bumi negara-negara penghasil minyak bumi terdapat di Timur Tengah Asia Tenggara dan Asia Timur untuk timah putih terdapat di negara Indonesia Malaysia dan Filipina kemudian batubara terdapat di Siberia Jepang dan Indonesia selain itu beberapa daerah penting seperti Semenanjung Korea pun mengandung mineral seperti biji besi batubara emas perak timah hitam bahan wolfis dan grafit
-Hasil laut
di benua asia terdapat hasil laut yg melimpah yaitu garam, ikan, terumbukarang, fosfat, mutiara, dan minyak lepas pantai.
maaf kalau salah:)