Tuliskan tempat diutusnyanya nabi nuh as dan tempat diutusnya nabi Isa as​

Posted on

Tuliskan tempat diutusnyanya nabi nuh as dan tempat diutusnya nabi Isa as​

Allah mengutuskan Nabi Nuh a.s dikawasan Sungai Eufrat dan Tigris. Di wilayah itu, ada raja zalim bernama Darmasyil. Pada kaum Bani Rasib.

Allah mengutuskan Nabi Isa dikawasan Palestina. Pada kaum Bani Israil.

Pembahasan

Nabi Nuh a.s dan Nabi Isa a.s merupakan salah satu dari Nabi dan Rasul Allah yang mendapat gelar ulul azmi. Nabi Nuh a.s dan Nabi Isa a.s kisah dakwah nya hampir sama dan sedikit pengikut yang mau beriman kepada Allah swt. Nabi Nuh a.s Nabi yang mempunyai usia yang sangat panjang dan diperintahkan oleh untuk membuat kapal. Nabi Isa a.s nabi yang tidak mempunyai seorang ayah, dakwah nya akan kembali dilanjutkan pada saat detik-detik kiamat yang dijadikan oleh Allah swt.

Pelajari lebih lanjut

Nabi Isa dilahirkan di mana dapat dilihat di brainly.co.id/tugas/20473540

______________

Detil jawaban

Kelas: VI

Mapel: Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti

Bab: Senangnya Meneladani Para Nabi dan Ashabul Kahfi

Kode: 6.14.10

Kata kunci : Tempat diutusnya Nabi Nuh a.s dan Nabi Isa a.s

#SolusiBrainly