Tuliskan variasi dan kombinasi jalan dengan lari
Gerakan ini dilakukan secara beregu. Caranya adalah lakukan secara kelompok, bersiaplah dengan posisi berdiri, berjalanlah sejauh 10 meter kedepan, apabila terdengar aba-aba satu, berlarilah sejauh 10 meter kedepan, apabila terdengar aba-aba tiga, berjalanlah sejauh 10 meter kembali kebelakang, apabila terdengangar aba-aba tiga, berjalanlah 10 meter kembali ke awal, gerakan ini dapat divariasikan dengan melompati balok.
Demikian tadi pembahasan kita kali ini mengenai kombinasi gerak jalan dan lari,dan yang perlu diingat bahwa gerakan jalan adalah dengan gerakan melangkah kaki secara bergantian dengan salah satu kaki selalu menyentuh tanah. Lari adalah gerakan melangkahkan kaki dengan cepat, saat berlari ada saat kedua kaki tidak menyentuh tanah.
semoga membantu