uang hendra dan hemdry berjumlah RP.300.000 jika uang hendra RP.175.000 maka perbandingan uang hendra dan hendry adalah
Jawaban:
perbandingan uang hendra : hendry = 7 : 5
Alasan:
jumlah uang hendra dan hendry adalah rp300.000 Jika uang hendra rp175.000 maka uang hendry adalah rp300.000 – rp175.000 = rp125.000
Perbandingan uang hendra dan hendry =
175.000 : 125.000 dapat disederhanakan menjadi 7:5