Ukiran yang paling banyak di jumpai di Riau dan terdapat pada puncak atap rumah adalah jenis … * 4 poin a. Salembayung b. Kalok pakis c. Semut beriring d. Itik sekawan
Jawaban:
A. Salembayung
Penjelasan:
Selembayung, disebut juga Sulo Bayuang dan Tanduak Buang, merupakan salah satu ikon arsitektur melayu Riau Selembayung merupakan hiasan yang terletak di atas atap, sementara hiasan yang terletak di bagian ujung sisi kanan dan kiri atap merupakan sayap layang-layang.