Unsur yang terkandung di dalam bensin

Posted on

Unsur yang terkandung di dalam bensin

Jawaban:

hidrokarbon alifatik, iso-oktana (benzena), etanol.

Penjelasan:

Sebagian besar bensin tersusun dari hidrokarbon alifatik yang diperkaya dengan iso-oktana atau benzena untuk menaikkan nilai oktan. Kadang-kadang, bensin juga dicampur dengan etanol sebagai bahan bakar alternatif.