Untuk membuat sebuah kue ibu membutuhkan 8 butir telur.ibu mempunyai 6 kotak telur yang masing masing kotak berisi 24 butir. Banyak kue yang dapat di buat dari semua telur tersebut adalah
diketahui,
untuk membuat kue (K) = 8 butir telur
jumlah semua telur ibu = 6 x 24 = 144 butir
K = jumlah semua telur ibu : yang dibutuhkan untuk membuat satu kue
K = 144 : 8 = 18
Jadi Banyak kue yang bisa dibuat oleh ibu dengan jumlah telur tersebut adalah 18 Buah Kue
————————————————————-
Semoga membantu^^
Jawaban:
Jadi kue yang dibuat ibu adalah 18 buah
Penjelasan dengan langkah-langkah:
Jumlah telur dalam kotak x banyak kotak lalu : telur yang dibutuhkan untuk membuat kue
24×6=144
144:8=18
Semoga bermanfaat
Maaf bila salah