Untuk mengecat sebuah gedung, 5 orang pekerja dapat menyelesaikannya dalam waktu 24 hari. Jika pengecatan harus selesai dalam waktu 10 hari, maka berapa pekerja yang diperlukan?
5 orang → 24 hari
x orang → 10 hari
Banyak pekerja yang dibutuhkan
5/x = 10/24
5/x = 5/12
5x = 12 . 5
5x = 60
x = 60/5
x = 12 pekerja
Pelajari lebih lanjut
Detail Jawaban
Mapel : Matematika
Kelas : 6
Materi : Perbandingan senilai dan perbandingan berbalik nilai
Kode soal : 2
Kode kategorisasi : 6.2.9