Untuk mengetahui suatu alur dalam cerita caranya adalah dengan?
Memahami isi ceritanya, jika ceritanya menceritakan sekarang lalu menceritakan ke depannya bagaimana, itu termasuk alur Maju (Progresif)
sebaliknya, jika alur nya menceritakan masa lalu, disebut alur Mundur (Regresif)
dan jika menceritakan keduanya, ke depan lalu ke masa lalu, maka disebut alur campuran