untuk setiap pasangan titik titik koordinat (X, Y), carilah persamaan garis lurus Y =a0+a1X. untuk soal C.

Posted on

untuk setiap pasangan titik titik koordinat (X, Y), carilah persamaan garis lurus Y =a0+a1X. untuk soal C.

untuk setiap pasangan titik titik koordinat (X, Y), carilah persamaan garis lurus Y =a0+a1X. untuk soal C.

Jawaban Terkonfirmasi

untuk setiap pasangan titik titik koordinat (X, Y), carilah persamaan garis lurus Y =a0+a1X. untuk soal C.

Jawaban

Pendahuluan

Bentuk persamaan garis, m adalah gradien

1. persamaan yang melalui titik pusat ( 0 , 0 ) dan bergradien m.

y = mx

2. Persamaan garis yang / / dengan y = mx dan bergradien m.

y = mx + c

3. Persamaan Garis Lurus Yang Melalui titik ( x1 , y1 ) dan bergradien m.

y – y1 = m ( x – x1 )

4. Persamaan Garis Lurus Yang Melaui Dua titik yaitu  ( x1 , y 1 ) dan ( x2 , y2 )  dapat dihitung dengan rumus berikut ini

frac{y - y1}{y2-y1} =frac{x - x1}{x2 - x1}

Pembahasan

Pada soal C, diketahui bahwa dua titik adalah (-6 , -4) dan (10 , 8)

Maka dengan rumus frac{y - y1}{y2-y1} =frac{x - x1}{x2 - x1}

Kita bisa hitung persamaan garisnya sebagai berikut

frac{y - (-4)}{8-(-4)} =frac{x - (-6)}{10 - (-6)}

frac{y + 4}{8+4} =frac{x + 6}{10 +6}

frac{y + 4}{12} =frac{x + 6}{16}

y + 4 =12.frac{x + 6}{16}

y + 4 =3.frac{x + 6}{4}

y + 4 =3.frac{x + 6}{4}

y + 4 =frac{3}{4}x + frac{6}{4}

y=frac{3}{4}x + 1,5 - 4

y=frac{3}{4}x -2,5

Kesimpulan

persamaan garis lurus Y =a0+a1X. untuk soal C adalah y=frac{3}{4}x -2,5

Pelajari lebih lanjut

soal persamaan garis lainnya brainly.co.id/tugas/3855993

Detil Jawaban

Kelas : 10

Mapel : Matematika

Kategori : Fungsi Linear – Persamaan Garis

Kata Kunci : garis lurus Y =a0+a1X  

Kode : 10.2.4