Uraikan pentingnya dasar negara dalam sebuah negara

Posted on

Uraikan pentingnya dasar negara dalam sebuah negara

Manfaat dari dasar negara.

Pertama adalah sebagai pedoman hidup dan juga pandangan dari semua masyarakat yang tinggal di dalam suatu negara. Karena dengan mengacu kepada dasar negara tentu saja nantinya akan dapat hidup dengan baik dan juga dapat mengerti norma – norma dalam suatu negara yang ditinggali.

Kedua adalah dengan adanya dasar negara tentu saja nantinya semua masyarakat yang tinggal akan memiliki tujuan yang lebih jelas di dalam bernegara.

Ketiga adalah sebagai landasan dari idil suatu negara dalam artian menjadi acuan untuk masyarakat agar bisa menganut dan juga mengerti mengenai negara yang menjadi tempat tinggalnya tersebut.

Keempat menjadi sebuah kepribadian dan juga jiwa dari bangsa negara tersebut, dengan adanya dasar negara tentu saja nantinya suatu negara akan memiliki jiwa dan juga kepribadian.

Kelima dasar negara juga memberikan tujuan dan juga arah agar cita – cita bangsa dapat tercapai dengan baik dan maksimal serta menjadi salah satu alat yang menyatukan bangsa itu sendiri.

Sebagai tujuan dari negara tersebut
sebagai prioritas oleh negara tersebut
dll.
smg membantu 🙂