Uraikan proses menghasilkan suara

Posted on

Uraikan proses menghasilkan suara

Proses produksi suara pada manusia dibagi menjadi tiga buah proses fisiologis, yaitu
(1) pembentukan aliran udara dari paru-paru,
(2)perubahan aliran udara dari paru-paru menjadi suara, baik voiced, maupun unvoiced yang dikenal dengan phonation, dan
(3) artikulasi yaitu proses modulasi atau pengaturan suara menjadi bunyi spesifik. Organ tubuh yang terlibat pada proses produksi suara adalah : paru-paru, tenggorokan (trachea), laring (larynx), faring (pharynx), pita suara (vocal cord), rongga mulut (oral cavity), rongga hidung (nasal cavity), lidah (tongue), dan bibir (lips).

Proses produksi suara pada manusia dibagi menjadi tiga buah proses fisiologis, yaitu
(1) pembentukan aliran udara dari paru-paru,
(2)perubahan aliran udara dari paru-paru menjadi suara, baik voiced, maupun unvoiced yang dikenal dengan phonation, dan
(3)
artikulasi yaitu proses modulasi atau pengaturan suara menjadi bunyi
spesifik. Organ tubuh yang terlibat pada proses produksi suara adalah :
paru-paru, tenggorokan (trachea), laring (larynx), faring (pharynx),
pita suara (vocal cord), rongga mulut (oral cavity), rongga hidung
(nasal cavity), lidah (tongue), dan bibir (lips).