Urgensi psikologi pendidikan
Jawaban:
Pentingnya psikologi pendidikan bagi guru merupakan sebuah kebutuhan. Dengan memahami psikologi pendidikan, seorang guru melalui pertimbangan psikologinya diharapkan dapat melakukan banyak hal dalam pembelajaran, yakni: Merumuskan tujuan pembelajaran secara tepat. Memilih strategi atau metode pembelajaran yang sesuai.
Penjelasan:
SEMOGA MEMBANTU JANGAN LUPA JAWABAN TERCERDAS