Voc didirikan pada tahun? pada tahun baru bencana apa yang muncul?​

Posted on

Voc didirikan pada tahun? pada tahun baru bencana apa yang muncul?​

Jawaban:

VOC atau Vereenigde Oost Indische Compagnie, yang dalam bahasa Indonesia berarti "Persekutuan dagang Hindia Timur" didirikan pada 20 maret 1602 oleh kumpulan perwakilan pedagang dari berbagai provinsi di Belanda, yang bertujuan untuk menaikkan serta mempersatukan derajat pedagang Belanda yang saat itu berdagang di Timur. disebut di Timur karena VOC memiliki kantor dagang yang meluas, dari Nusantara, hingga Peking. VOC sebagai badan monopoli perdagangan dipimpin oleh Gubernur Jenderal dan berkantor pusat di Ambon, lalu pindah ke Batavia/Jakarta pada 1619.

Pada tahun baru 2020, Bencana yang terjadi adalah Bencana Banjir yang menimpa beberapa kawasan Jabodetabek. Banjir ini disebabkan oleh pengaruh musim hujan yang terlalu besar intensitasnya.