Volume kerucut yg jarijarinya 8 cm dan garis pelukisnya 17 cm adalah

Posted on

Volume kerucut yg jarijarinya 8 cm dan garis pelukisnya 17 cm adalah

Jawaban Terkonfirmasi

T = √(17² – 8²)
  = 15 cm

V = 1/3 πr²t
   = 1/3 x 3,14 x 8 cm x 8 cm x 15 cm
   = 1004,8 cm³

Pertama mencari tinggi dengan menggunakan teorema pythagoras
t = √s² – r²
t = √17² – 8²
t = √289 – 64
t = √225 = 15

mencari volume
V = 1/3 π.r².t
V = 1/3 x 3,14 x 8² x 15
V = 3,14 x 64 x 5
V = 200,96 x 5
V = 1004,8

kalau membantu jadiin yang terbaik ya 🙂