Dilansir dari otodetik.com, anak bangsa
kini kembali menunjukkan kemampuan dan
kualitasnya melalui inovasi teknologi sepeda
motor listrik. Sepeda motor listrik tersebut
diberi nama gesits. Motor listrik gesits adalah
kolaborasi dari pemikiran anak bangsa dengan
sejumlah badan usaha milik negara (BUMN).
Hal tersebut membuktikan bahwa tingkat
pemikiran dan karya anak bangsa sanggup
bersaing dalam kompetisi global yang ketat.
Sumber: https://oto detik.com/motard 4501134/motor-listrik
anak-bangsa-gesits-direncanakan masuk produksi
dua bulan lagi diakses 2 Jun 2019
Bagaimana sikap yang sebaiknya dilakukan
warga negara berkaitan dengan wacana di atas?
Wacana berikut!
Jawaban:
menghargai mahakarya anak bangsa dan mempopulerkannya ke berbagai negara
maaf kalau salah…
jadikan yang terbaik!!