Waktu 3 jam sebuah bak mandi telah terisi penuh oleh air mengalir dengan debit 50 liter setiap 30 menit tentukan volume bak mandi tersebut dalam satuan liter
Penjelasan dengan langkah-langkah:
Waktu : 3 jam x 60 menit : 180 menit
Debit : 50 liter/30 menit
V = (180 ÷ 30) x 50
V = 6 x 50
V = 300 liter
Jawaban:
300L
Penjelasan dengan langkah-langkah:
t= 3jam x 60 =180
d=50/30
50/30 x 180
= 300