banyak titik sampel jadi jumlah kedua mata dadu lebih dari sembilan adalah
Wati melakukan percobaan melempar 2 dadu
Jawaban:
Titik sampel antara lain
4 6
5 5
5 6
6 4
6 5
6 6
Jadi, jumlah titik sampel jumlah kedua mata dadu lebih dari sembilan adalah sebanyak 6 buah
Mata dadu berjumlah lebih dari 9
➩ {(4 , 6) (6 , 4) (5 , 5) (5 , 6) (6 , 5) (6 , 6)}
Banyak titik sampelnya adalah 6.