Wulu sandhangan swarane…wujude…​

Posted on

Wulu sandhangan swarane…wujude…​

Jawaban:

wulu sandhangan swarane vokal wujude bulatan kecil

Penjelasan:

mohon maaf kalua tidak salah

semiga bermamfaat amiin YRA

Penjelasan:

Sandhangan swara sesuai namanya berfungsi untuk memberi efek bunyi vokal. Karena seperti kita tahu semua aksara carakan pada dasarnya hanya berbunyi ‘a’.

Sandhangan swara jumlahnya ada lima (sandhangan swara cacahe ana lima yaiku) :

wulu = ( i )

suku = ( u )

pepet = ( ê )

taling = ( e )

taling tarung = ( o )

Sandhangan ini sama persis dengan huruf vokal dalam Bahasa Indonesia i, u, e, dan o.

Sandangan swara tidak dapat mematikan huruf. Mereka ada yang ditambahkan di atas, di bawah, sebelum atau sesudah aksara jawa.

Gambar Jawaban