×+y=1 ×-y=1 tentukan himpunan penyelesaian dari sistem persamaan linier berikut ini dengan metode eliminasi dan subtitusi
Bab Persamaan Linear Dua Variabel
Matematika Kelas VIII
• Step 1 : Eliminasi variabel x pada persamaan tersebut, yaitu dengan mengurangkan kedua persamaan tadi.
x + y = 1
x – y = 1
─────── —
2y = 0
y = 0
• Step 2 : Substitusikan y = 0 ke salah satu persamaan. Dalam hal ini, kita substitusikan ke persamaan pertama.
x + y = 1
x + 0 = 1
x = 1
↦ HP : {1, 0}