zat yang terkandung dalam rokok ini berupa kotoran pekat,zat ini dapat menyumbat dan menyebabkan iritasi pada paru paru.pertanyaan tersebut merujuk pada​

Posted on

zat yang terkandung dalam rokok ini berupa kotoran pekat,zat ini dapat menyumbat dan menyebabkan iritasi pada paru paru.pertanyaan tersebut merujuk pada​

Jawaban:

TAR

Penjelasan:

APA ITU TAR ?

Kandungan rokok lainnya yang bersifat karsinogenik adalah tar. Tar yang terhirup oleh perokok akan mengendap di paru-paru. Timbunan tar ini berisiko tinggi menyebabkan penyakit pada paru-paru, seperti kanker paru-paru dan emfisema.

Tidak hanya itu, tar akan masuk ke peredaran darah dan meningkatkan risiko terjadinya diabetes, penyakit jantung, hingga gangguan kesuburan. Tar dapat terlihat melalui noda kuning yang tertinggal di gigi dan jari. Karena tar masuk secara langsung ke mulut, zat berbahaya ini juga dapat mengakibatkan masalah gusi dan kanker mulut.