Zat yang termasuk halusinogen adalah
Jawaban Terkonfirmasi
Zat yang termasuk dalam halusinogen adalah Ganja, LSA dan LSD
Halusinogen adalah zat yang memiliki efek penggunanya dapat mengalami halusinasi atau membayangkan sesuatu yang tidak terjadi.
Ganja didapatkan dari tumbuhan Canabis sativa sedangkan LSA dan LSD adalah zat sintetis.
Ketiganya memiliki efek mempengaruhi saraf pusat.
Kelas : VIII SMP
Kata kunci : zat halusinogen
Materi : Zat Adiktif
Yang termasuk halusinogen adalah heroin dan LSD (lysergic acid diethylamide).